Presiden Joko Widodo Diberi Gelar “Dada Madopo Malamo” dari Kesultanan Ternate

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo berkunjung ke Kesultanan Ternate dan diberi gelar.

“Saya sangat mengapresiasi apa yang telah dikerjakan Kesultanan Ternate, menjaga, merawat adat, tradisi, kearifan lokal, sehingga inilah yang sering saya sampaikan, berkepribadian dalam kebudayaan,” ucapnya.

Ia menuturkan, menjaga adat dan tradisi merupakan hal penting untuk dilakukan karena Indonesia merupakan negara besar. Menurutnya, keberagaman budaya yang dimiliki Indonesia merupakan kekuatan bangsa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *